Senin, 22 Oktober 2018

A181710036-SISTEM PEMERINTAH YANG BERKUASA SENDIRI

              PEMERINTAHAN YANG    BERKUASA  SENDIRI

 Sistem pemerintahan atau bentuk sistem pemerintahan ini dinamakan pemerintahan atau system pemerintah yang berkuasa sendiri.  system pemerintah yang berkuasa sendiri adalah pemerintah yang dikuasai oleh seorang individu atau kelompok orang  yang memikirkan peranan penting dan memiliki tujuan penting dalam pemerintahan. Pada sistem pemerintahan  ini kegiatan warga negara adalah terikat ataupun terkekang oleh pemerintahan yang tidak adanya kebebasan dan hanya ada pada diri yang berkuasa pada saat itu. Pemerintah yang berkuasa sendiri  itu yang memimpin suatu negara dengan   membuat keputusan secara semaunya dan sehingga bisa menyebabkan penindasan terhadap warga negara yang hidup dan tinggal di negara tersebut. Menurut pandangan saya pemerintah  ini sangat tidak adil, dan tidak baik.  hal ini akan membuat pemerintahan dan warga negara menjadi sulit untuk meluangkan dan menyampaikan pendapat karena tertekan oleh para penguasa  dan terjadi penindasan terhadap warga negara itu sendiri, yang menyebabkan negara semakin terkekang dengan pemerintah yang ada dan bisa juga dipandang buruk oleh warga negara lainnya karena terjadi pemerintahan yang berkuasa. System pemerintahan itu dipandang sewenang-wenang dengan rakyatnya. Sebaiknya pemerintah ini  ada hanya untuk negara- negara tertentu saja.  Seperti Negara-negara  yang menanut system pemerintahan yang berkuasa sendiri . menurut saya terdapat sisi positif dan sisi negative dari system perintahan yang berkuasa sendiri, sisi positifnya adalah pemerintah  ini bisa saja dipandang dan dianggap negara-negara diluar sana sebagai negara yang tegas dan terpimpin . sedangkan, sisi negativenya system pemerintah yang berkuasa sendiri itu bisa menyiksa  dan mengekang kebebasan warga negaraannya untuk memberikan pendapat-pendapatnya demi kemajuan negaranya.

      Biasanya pemerintahan  yang berkuasa sendiri ini akan  dijalankan dan dilakukan  oleh seorang pemimpin yang tidak melihat pendapat rakyat.  Ajar dapat  memutuskan suatu keputusan secara satu pihak saja, dan tidak memperdulikan atau melupakan kebebasan yang diajukan warga negaranya sendiri. Hal tersebut dapat menimbulkan bermacam–macam ideology seperti Liberalisme, Seperti yang kita ketahui arti Liberalisme itu adalah keebebasan individu. Adapun cirinya bisa kita ketahui yaitu kebebasan sebesar–besarnya bagi setiap individu dan bisa kita artikan setiap individu itu bebas untuk mengemukakan seperti pendapat , pandangan dan lain lain. Dengan adanya pemerintahan  yang berkuasa sendiri mengakibatkan warga negaranya sulit untuk melakukan Liberalisme atau kebebasan individu . hal ini dapat menimbulkan terjadinya fasisme dimana kekuasaan itu sendiri dipegang pemerintah yang dapat berkoalisi sipil dan militer. Pemerintahan ini sama sekali tidak melihat kebebasan warganya hingga mengucilkan kebebasan warganya itu.

Pada masa orde baru yang dipimpin oleh Presiden Soeharto system pemerintahan yang digunakan adalah system pemerintahan demokrasi, tetapi dalam masa pemerintahannya presiden Soeharto, dapat juga dikatakan hampir menuju kearah kekuasaan sendiri. mengapa bisa dibilang seperti itu? Karena pada masa presiden  Soeharto sangat membatasi kebebasan bagi warganya untuk berpendapat atau menyampaikan aspirasi dan itu lah yang menyebabkan   pemerintah Soeharto dibilang pemerintah yang menuju kekuasaan sendiri. jika saja pemerintahan itu benar benar terjadi diindonesia. Maka, Indonesia bisa dikatakan Negara yang otoriter dan pemerintahan yang berkuasa sendiri. Hal ini disebabkan karena tidak adanya pergantian pemimpin Negara. Pemimpin pemerintahan yang berkuasa sendiri itulah dan sehingga dia tidak mampu melepas jabatan atau terjadinya pengantian pemimpin ,menentang adanya keragaman keragaman atau perbedaan dan karena itu la tidak adanya perlindungan sehingga terjadi banyak pelanggaran terhadap manusia ,tetapi kasus ini bahkan disembunyikan gitu saja .karna peemerintahan yang hanya berkuasa sendiri itu la . dan terjadinya pemilihan yang tidak demokratis hanya untuk memperkuat penguasa atau pemerintah dinegara itu la .dan cara penyelesaian masalah di putusakan oleh penguasa atau pemimpin secara sepihak saja ,pemaksaan kekuasaan pada seorang atau sekelompok orang saja . politik yang berkuasa sendiri ini sebenarnya suatu pemerintahan yang memberi penghambat bagi warga Negara nya sendiri saja   karena ,itulah membuat warga sulit untuk menyampaikan pendapatnya itu la dan akibat atau dampak nya .

       System pemerintah yang berkuasa sendiri ini yang mempunyai peraturan yang tidak bisa di bantah atau di ubah ubah oleh rakyat, karena pemimpinan ini   tidak memikirkan perasaan bawahannya atau rakyat nya itu sendiri terhadap peraturan yang akan dikeluarkan dan yang akan dibuat nya .tetapi sebenar nya pemimpin yang baik itu harus mau mendengarkan pendapat atau masukan dari bawahan dan warganya itu.karena itu sangat berpengaruh pada pekerjaan nya dan keberhasilan suatu Negara bukan hanya berada ditanggan pemerintah tetapi berada pada warganya juga .jadi kita sebagai warga negaara dalam menyikapi dan menghadapi pemerintahan seperti ini ,kita harus bisa bersikap tegas dan bijak terhadap pemerintahan seperti ini .hingga kita sebagai warga Negara tidak hanya diam saja dalam menghadapi dan menyikapi  semua ini .terjadinya pemerintahan inilah yang membuat negaranya menjadi terjatuh kedalam angka kemiskinan dan rendahnya pendidikan sehingga banyak nya anak –anak yang tidak bisa merasakan keindahan dalam menempuh pendidikan untuk mencapai cita –cita nya .dan mendapatkan pekerjaan yang diinginkan dari dini ,tetapi itu hanya lah angan –angan  semata saja .bisa jadi system pemerintahan ini banyak tidak disukai oleh masyarakat dan dalam pemerintahan ini banyak bangunan ,warga ,perekenomian ,dan sekolah sekolah yang terlantar dan tak laayak huni lagi bagi siswa dan manusia itu yang menggalaminya  la. Sedangkan dapaat kita jelaskan sepertiny contoh pendidikan ,pendidikan  adalah pembelajaran dan pengetahuan atau ilmu dan sekelompok orang yang diberikan dari satu ke selanjutnya .melalui pembelajaran ,pengajaran pendidikan itu pun sering terjadi dibawah bimbingan orang.contoh pendidikan itu seperti tingkat sekolah dasar ,sekolah menengah dan sekolah menengah atas hingga perguruan tinggi  pendidikan . hingga pastinya la peemerintahan ini pasti dan kemungkinan banyak tidak disukai warganya sendiri ,hingga warganya menjalankan pemerintahan ini sebagai paksaan untuk menghormati pemimpinan itu.sampai harus menuntut keinginan seorang peminmpinan itu, terkecuali memang di Negara itu dari awal perdaban atau zaman nenek moyang nya memang menganutu pemeritahan yang berkuasa sendiri itu mungkin sulit untuk diubah dan di hilangkan hiangga memang sudah ditetap kan nya la pemerintahan seperti itu contoh nya seperti kerajaan – kerajaan . atau pun dapat diartikan dari seperti ini pemerintahan yang berkuasa sendiri itu dimana pemerintahan punya kekuasaan dan kewenangan penuh terhadap berjalannya pemerintahan jadi semua kedaulatan itu di pegang oleh pemerintah itu sendiri. 

     System pemerintah yang berkuasa sendiri ini sangat bertolak belakang dengan system pemerintahan yang ada di Indonesia. System ketatanegaraan yang ada di Indonesia menganut system demokrasi yang lebih mengutamakan kepentingan rakyat. System demokrasi adalah sistem yang menjujung tinggi kebebesan berpendapat warga negaranya. Tidak hanya itu system demokrasi juga menganut system ketatatnegaraan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat. Dengan demikian dapat di simpulkan bahwa system pemerintahan republic dengan system Negara kesatuan. Selain itu, Indonesia juga menganut system presidensial, yang memegang kekuasaan sebagai kepala Negara sekaligus kepala pemerintahan. Dapat kita ketahui jika Indonesia menganut system pemerintahan yang kerupakan gabungan atau perpaduan dari system pemerintahan presidensial(mayoritas) dengan system pemerintahan parlementer( minoritas). Terjadinya  banyak perubahan dalam system pemerintahan Indonesia yakni pemilihan secara langsung,  mekanisme check  and balance, system bicameral, dan pemberian kekuasaaan yang lebih besar pada parlemen untuk melakukan kekuasaan yang lebih besar pada parlemen untuk melakukan pengawasaan serta fungsi anggaran.

     Dari ulasan di atas dapat disimpulkan bahwa system pemerintahan yang berdiri sendiri atau system pemerintahan yang otoriter adalah  system pemerintahan yang terpusat pada satu individu atau kelompok tertentu. Yang pada system ini rakyat di kekang dan tidak bisa bebas mengeluarkan pendapat pribadi di depan umum. Sistem ini di pandang buruk karena tidak memberikan ruang gerak yang bebas pada rakyat untuk menyalurkan aspirasinya, dan mendapatkan haknya sebagai warga Negara untuk bebas berpendapat di depan umum sebagaimana rakyat di Negara lainnya. Hal ini di pandang buruk oleh warga Negara lain karena mereka mengangggap system ini mengekang kebebasan pribadi. Dan hal ini tentunya memberikan stigma negative terhadap Negara yang menganut system ketatatnegaraan ini.       

Tidak ada komentar:

Posting Komentar